Jumlah Pustakawan yang ada di lingkungan UIN Siber Syekh Nurjati Cirebon saat ini berjumlah 9 orang dengan rincian : 4 pustakawan ditempatkan di pusat perpustakaan (Eti Subernati,S.Sos. Tohirin,S.Ag.,S.IPI, Rosyidah,S.Ag dan Eka Cahya Nugraha,S.I.Pust), 1 pustakawan ditempatkan di perpustakaan pascasarjana (Tuti Alawiyah,S.Ag.,SS) sedangkan 4 Pustakawan disebar ke tiap-tiap fakultas.
Berikut nama-nama pustakawan di lingkungan UIN Siber Syekh Nurjati Cirebon :
- ETI SUBERNATI,S.Sos
2. TOHIRIN,S.Ag.,S.IPI
Sertifikat Kompetensi Pustakawan
Diklat – Pelatihan :
- Diklat Teknis Pengelolaan perpustakaan-2008
- Diklat Teknis Pengelolaan Perpustakaan – 2011
- Diklat Teknis Perpustakaan Berbasis IT – 2012
- Diklat Teknis Manajemen Perpustakaan 2020
- Diklat Teknis Manajemen Perpustakaan -2022
Bimtek/Workshop /Seminar/rakernas
Th.2023 :
- Sertifikat – Workshop Membedah 9 Instrumen Akreditasi Perpustakaan Perguruan TinggiSertifikat-
- Sertifikat – Webinar ” Diskusi Permen PAN RB Nomor 55 dan 56 Tahun 2022″
- Sertifikat – Pemanfaatan Teknologi AI dalam Menyusun Literatur Review”
- Sertifikat – Seminar dan Workshop SLiMS “The Unstoppable Evolution of Innovation: Strategi Mengatasi Tantangan dalam Pemanfaatan Aplikasi SLiMS”
- Sertifikat – Workshop Pelatihan Website bagi tenaga kependidikan di lingkungan IAIN Syekh Nurjati Cirebon Tgl.19-21 Juni 2023
- Sertifikat – Workshop Online “Membangun Kurikulum Literasi Perpustakaan Perguruan Tinggi”
- Sertifikat – Webinar bintangpusnas.edu-2023 Tohirin,S.Ag.,S.IPI
- Sertifikat – Rakernas dan Seminar Nasional bersama Assosiasi Perpustakaan Perguruan Tinggi Islam di UIN Raden Fatah Palembang
- Sertifikat – Workshop Nasional -Penyusunan Formasi Pustakawan-di UIN Raden Fatah Palembang
- Sertifikat – Workshop Nasional Transformasi Akademik melalui Chat GPT
- Sertifikat – Seminar Nasional ” Transpformasi Perpustakaan Berbasis Inklusi Sosial untuk kesejahteraan, Solusi Cerdas Pemulihan Eknomi Masyarakat pasca pandemi Covid-19″
Th. 2024 :
- Sertifikat Workshop- “Sosialisasi Standar Nasional Indonesia : SNI ISO 16438:2024 dan SNI ISO /TR 19814:2017” Tgl.15-02-2024 PERPUSNAS RI
- Sertifikat Workshop- ” Sosialisasi Standar Nasional Perpustakaan dan Instrumen Akreditasi Perpustakaan Khusus Rumah Ibadah” Tgl 22-02-2024 PERPUSNAS RI
- Sertifikat Workshop- ” Akreditasi Perpustakaan Menuju Perguruan Tinggi Unggul“ Tgl 05-03-2024 UNIVERSITAS PERJUANGAN TASIKMALAYA
- Sertifikat Workshop Literasi Digital-“Tinggalkan Hoaxs “ Ikatan Pustakawan Indonesia (IPI) Bogor, Tgl. 14-03-2024
- Sertifikat Workshop – ” Sosialisasi Instrumen Akreditasi Perpustakaan Perguruan Tinggi” yang diselenggarakan oleh Direktorat Standarisasi dan Akreditasi Perpusnas RI, Jum’at, 15 Mar 2024
- SertifikatSertifikat Kegiatan Sosilasisasi Pelestarian Naskah Kuno di Balai Layanan Perpustakaan Dinas Perpustakaan dan Arsip Daerah Istimewa Yogyakarta. 19 Maret 2024
- Sertifikat Workshop-“The 2 Annual International Confrence of Imam Bonjol Library : Knowledge Management in the Academic Librarin Collaboration with APPTIS Sumatra ,6-8 May 2024 at UIN Imam Bonjol Padang
- Sertifikat Kegiatan Raker Asosiasi Perpustakaan Perguruan Tinggi Islam (APPTIS) Sumatera Berkolaborasi dengan UPT Perpustakaan UIN Imam Bonjol Padang, 6-8 Mei 2024 .
- Sertifikat Sebagai Peserta -Kegiatan Koordinasi dan Advokasi dengan Mitra Jejaring Indonesia One Search (IOS) DI Bogor, dengan Materi Kebijakan Kebijakan Perpustakaan Terkait Jejaring Perpustakaan Digital Nasional, Kebijakan Daerah dalam Mendukung Jejaring Perpustakaan Digital Nasional dan Pengenalan Indoneisai One Search (IOS). di selenggarakan oleh Pusat dan Informasi Perpusnas RI .di Hotel Royal Bogor. Selasa, 16-07-2024
- Sertifikat Sebagai Peserta -Kegiatan Koordinasi dan Advokasi dengan Mitra Jejaring Indonesia One Search (IOS) DI Bogor, dengan Materi Praktik Cara Mengaktifkan Modul OAI-PMH Pada Aplikasi Repository dan Praktik Mendaftarkan Instansi dan Repository ke Portal Indonesia One Search (IOS) di Selenggarakan oleh Pusat dan Informasi Perpusnas RI. di Hotel Royal Bogor. Rabu 17-2024
- Sertifikat Kegiatan -Koordinasi dan Advokasi dengan Mitra Jejaring Indonesia One Search (IOS) dengan Materi Kebijakan Jejaring Perpustakaan Digital Nasional, Pengenalan Indonesia One Search, serta Praktik Mengaktifkan Modul OAI-PMH dan Pendaftaran Repository ke Indonesia One Search (IOS) di Selenggarakan oleh Pusat dan Informasi Perpusnas RI. di Hotel Royan Bogor, Kamis, 18 -07-2024
- Sertifikat International Webinar : “. FPPTI Jabar – 17 Oktober 2024
Th.2025 :
- Sertifikat Seminar Nasional : Pelayanan Prima sebagai Kunci Keberhasilan Perpustakaan. Semarang e-Guru.id, 18 Februari 2025
3. TUTI ALAWIYAH, S.Ag.,SS
4. ROSYIDAH.,S.Ag.,S.IPI
- Ijazah Ida
- Sertifikat Diklat CPTA
- Sertifikat kompetensi Pustakawan
- SK-Pustakawan-Rosyidah
- Diklat Pengelola Perpustakaan- 2018
- Diklat Teknis Manajemen Perpustakaan-2022
5. EKA CAHYA NUGRAHA, S.I.Pust
Ijazah & SK Pustakawan
Diklat & Sertifikat Profesi
- Diklat Teknis Manajemen Perpustakaan-2022
- Sertifikasi Profesi Pustakawan -Eka
- Sertifikat Sosial Media Marketing -Eka-2024
6. IMMA SAIDATUN NIHLAH, S.Hum (Pustakawan Jalur PPPK)
7. SAMSUL FAJRI,S.I.Pust (Pustakawan Jalur PPPK)
8. WINDI NURWIDIAN, S.S.I (Pustakawan Jalur PPPK)
9. HARDIAN AHMAD,S.IP ( Pustakawan Jalur PPPK)